Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

BURSA EROPA (13 November 2014): Indeks Stoxx Rebound 0,58%

Indeks acuan bursa Eropa, Stoxx Europe 600, bergerak rebound pada pertengahan perdagangan Kamis (13/11/2014).
Suasana perdagangan di salah satu bursa Eropa/Reuters
Suasana perdagangan di salah satu bursa Eropa/Reuters

Bisnis.com, JAKARTA – Indeks acuan bursa Eropa, Stoxx Europe 600, bergerak rebound pada pertengahan perdagangan Kamis (13/11/2014).

Pada pukul 16.37 WIB atau sekitar 10.37 waktu London, indeks tersebut terpantau ada di level 337,05 atau naik 0,58%. Sampai dengan saat itu, indeks bergerak di kisaran 335,57 hingga 337,15.

Dari 600 saham yang tercantum di data Bloomberg, terdapat 503 saham yang bergerak menguat, sedangkan 88 melemah, dan 9 stagnan.

Steven Leung, Direktur Penjualan Institusional UOB-Kay Hian Holdings Ltd, mengatakan para investor makin siap memasuki pasar. Quantitative easing di Jepang berlanjut, dan penaikan pajak penjualan jadi ditunda, maka ekonomi negeri itu punya harapan lebih untuk membaik.

“Pelonggaran Eropa masih ada, China juga menempatkan lebih banyak uang ke pasar, sehingga kita harus menggunakan uang itu untuk melakukan sesuatu,” ujarnya seperti dikutip Bloomberg, Kamis (13/11/2014).

 

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

Konten Premium

Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Konten Premium.

Artikel Terkait

Berita Lainnya

Berita Terbaru

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

# Hot Topic

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Rekomendasi Kami

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Foto

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Scan QR Code Bisnis Indonesia e-paper