BISNIS.COM, JAKARTA--PT Bank Negara Indonesia Tbk alias BNI melakukan penambahan penyertaan modal pada PT Bank Mizuho Indonesia sebesar Rp19,46 miliar.
Berdasarkan keterangan manajemen perseroan yang dipublikasikan hari ini, Kamis (28/3/2013), semula penyertaan Bank BNI pada Bank Mizuho hanya sebesar 13.237 lembar saham atau dengan nominal Rp13,24 miliar.
Lalu pada 25 Maret 2013, manajemen perseroan melakukan peningkatan penyertaan sebesar 19.460 lembar saham atau dengan nominal Rp19,46 miliar.
Dengan tambahan tersebut, jumlah penyertaan BNI pada Bank Mizuho meningkat menjadi 32.697 lembar saham atau dengan nominal Rp32,7 miliar.
Berdasarkan catatan Bisnis, Bank Mizuho merupakan bank joint venture antara BNI dan Mizuho Corporate Bank Ltd yang dibentuk pada 13 Oktober 2003.
BANK BNI: Tambah Penyertaan Modal ke Bank Mizuho Rp19 Miliar
BISNIS.COM, JAKARTA--PT Bank Negara Indonesia Tbk alias BNI melakukan penambahan penyertaan modal pada PT Bank Mizuho Indonesia sebesar Rp19,46 miliar.Berdasarkan keterangan manajemen perseroan yang dipublikasikan hari ini, Kamis (28/3/2013), semula
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel
Penulis : Achmad Aris
Editor : Others
Konten Premium
Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Konten Premium.
32 menit yang lalu
Historia Bisnis: Kala Soeharto Setujui Mega Proyek Kota Mandiri Jonggol
1 jam yang lalu
Setelah GJTL, Giliran Saham ABMM Diborong Lo Kheng Hong
Artikel Terkait
Berita Lainnya
Berita Terbaru
15 menit yang lalu
Jurus Intraco Penta (INTA) Hadapi Banjir Impor Alat Berat China
1 jam yang lalu