Penjelasan JP Morgan di Balik Pemangkasan Target Harga Saham BBCA & BBNI

JP Morgan memangkas proyeksi target harga untuk saham dua emiten big banks yakni Bank Central Asia (BBCA) dan Bank Negara Indonesia (BBNI).

Bisnis.com, JAKARTA —  JP Morgan memangkas proyeksi target harga untuk saham dua emiten big banks yakni PT Bank Central Asia Tbk. (BBCA) dan PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk. (BBNI).

Dalam laporan yang dirilis via Bloomberg, perbankan investasi asal Amerika Serikat ini menurunkan target harga sahamnya per 27 Februari 2025 menjadi Rp4.600 untuk periode hingga Desember 2025.

Konten Premium Terbaru