Kisi-Kisi Paling Anyar JP Morgan di Saham BMRI

JP Morgan memandang target manajemen BMRI untuk kinerja tahun ini terlampau optimistis.
Reni Lestari,Reyhan Fernanda Fajarihza
Senin, 10 Februari 2025 | 19:47

Bisnis.com, JAKARTA — JP Morgan baru-baru ini menurunkan rating saham PT Bank Mandiri Tbk. (BMRI) menjadi underweight dari sebelumnya neutral. Dalam perkembangan terbaru, JP Morgan menjabarkan sejumlah catatan dari kinerja 2024 dan prospek 2025.

Berdasarkan laporan keuangan, BMRI meraup laba bersih yang dapat diatribusikan kepada pemilik sebesar Rp55,78 triliun per 2024, tumbuh 1,31% secara tahunan (year on year/YoY) dibandingkan Rp55,06 triliun per 2023.

Konten Premium Terbaru