Investor Individu Ini Terus Tambah Saham WOWS Ketika Target Lifting Migas Naik

Robby Adijaya jadi investor individu saham Ginting Jaya Energi (WOWS) yang dalam waktu relatif singkat telah menggenggam 8,05% saham WOWS.

Bisnis.com, JAKARTA -- Nama Robby Adijaya muncul sebagai investor individu yang dalam waktu relatif singkat telah menggenggam 8,05% saham PT Ginting Jaya Energi Tbk. (WOWS). Pria asal Sidoarjo ini mulai terdata sebagai pemegang saham WOWS di atas 5% pada November 2024 lalu. 

WOWS adalah emiten yang bergerak pada bidang jasa penunjang kegiatan operasional kerja ulang sumur dan perawatan sumur minyak dan gas (Rig Work Over and Well Services for Enhance oil recovery). 

Konten Premium Terbaru