Bisnis.com, JAKARTA — Dewi Kam mengukuhkan posisinya sebagai perempuan terkaya di Indonesia seiring dengan nilai kekayaan bersih atau total net worth yang bertambah sepanjang 2024.
Forbes kembali merilis daftar orang terkaya di Indonesia periode 2024. Hasilnya, nama Dewi Kam masih menjadi sosok konglomerat perempuan teratas.