Adu Cuan Emiten Ritel Matahari (LPPF) Vs Ramayana (RALS) di Kuartal III/2024

PT Matahari Department Store Tbk. (LPPF) mencetak laba lebih besar dibanding PT Ramayana Lestari Sentosa Tbk. (RALS) hingga kuartal III/2024.

Bisnis.com, JAKARTA — Emiten ritel PT Matahari Department Store Tbk. (LPPF) dan PT Ramayana Lestari Sentosa Tbk. (RALS) mencetak penurunan kinerja keuangan hingga kuartal III/2024. 

Meski kinerja kedua emiten itu turun, laba terbesar berhasil dicapai oleh PT Matahari Department Store Tbk. (LPPF) sebesar Rp622,2 miliar hingga kuartal III/2024, lebih tinggi dibanding PT Ramayana Lestari Sentosa Tbk. (RALS) sebesar Rp252,7 miliar hingga kuartal III/2024.

Konten Premium Terbaru